Lowongan Kerja Sebagai Customer Service di Logo Revolution

Logo Revolution | 18/09/2024 00:00:00 | 709x Dilihat Play Pause Resume Stop

Lowongan Kerja Customer Service?-?PT.?Logo?Revolusi Group atau biasa dikenal?Logo Revolution?adalah sebuah?perusahaan?yang bergerak di jasa desain grafis profesional yang berfokus pada pembuatan?logo?dan branding yang kini sudah membantu ribuan klien dari dalam bahkan luar negeri dengan kualitas yang memuaskan dengan harga yang relatif terjangkau. Saat ini,?Logo Revolution membuka lowongan pekerjaan sebagai Customer Service dengan kualifikasi sebagai berikut :

KUALIFIKASI :

? Wanita 22 - 28th

? Pendidikan minimal D3 semua jurusan

? Diutamakan berpengalaman sebagai customer service min 1. tahun

? Memiliki kemampuan komunikasi,inovatif dan negosiasi yang baik

? Sabar, teliti, cekatan dan disiplin

? Bisa mengatur waktu dengan baik

? Mempunyai loyalitas kerja, mau belajar dan mempunyai ambisi dalam mencapai target perusahaan

? Sangat menyukai dunia penjualan dan pelayanan

? Mampu bekerja dalam tim

? Antusias dan bisa bekerja dalam tekanan?maupun target

Kirim CV dan Lamaran Lengkap Anda ke email : hrd@logorevolution.id dengan subject: Nama Anda | Customer Service dalam format PDF.


Untuk informasi loker lainnya, silakan klik halaman ini?https://nugasin.com/loker


Label Konten

Lainnya

Feb 10, 2025 • 318x Dilihat
Lowongan Kerja Staff HRGA di Kemakmuran Alam Sejahtera 2025

Lowongan Kerja Staff HRGA di Kemakmuran Alam Sejahtera 2025Kemakmuran Alam Sejahtera merupakan perusahaan swasta nasional…

Feb 09, 2025 • 358x Dilihat
Lowongan Kerja Tax Staff di PT. Padama Bahtera Labelindo 2025

Lowongan Kerja Tax Staff di PT. Padama Bahtera Labelindo 2025?PT. Padama Bahtera Labelindo merupakan sebuah…

Feb 07, 2025 • 505x Dilihat
Lowongan Kerja Sales Executive di PT. Mayora Indah Tbk 2025

Lowongan Kerja? Sales Executive di PT. Mayora Indah Tbk 2025?PT. Mayora Indah, Tbk adalah perusahaan…